Opening & Orientation ( Pleno I )



Menyambut para peserta yang hadir, memberikan pandangan umum tentang acara dan pembicara, trend pelayanan anak ke depan, membuka babakan baru pelayanan anak di Indonesia yang futuristic, pengambilan beban untuk melayani anak bangsa bukan sekedar gereja, sehingga melahirkan pemimpin masa depan yang inklusif, dan mempresentasikan jaringan pelayanan anak di Indonesia.